Calang , 11 Januari 2018 Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Serambi Mekkah Banda Aceh (BEM FKM-USM) dan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Teuku Umar meulaboh sudah selesai mengadakan acara bakti sosial di Gampong Pante Kuyun Kecamatan setia bakti kabupaten Aceh Jaya pada tanggal 8 sd 10 Januari 2018. Baksos dengan tema “Melalui baksos kita mewujudkan …